ScaleOcean Dorong Sistem Terintegrasi dan Otomatis untuk Industri 4.0
Di tengah revolusi Industri 4.0, perusahaan-perusahaan di Indonesia menghadapi tantangan untuk meningkatkan efisiensi, visibilitas, dan kontrol terhadap seluruh operasional mereka. Salah satu upaya yang dapat dilakukan adalah dengan mengadopsi Enterprise Resource Planning (ERP), sebuah sistem terintegrasi dan otomatis.
"Penerapan ERP bukan hanya tentang mengadopsi teknologi baru, tetapi juga mengubah cara bisnis beroperasi, membuat keputusan, dan berinovasi secara keseluruhan" jelas Country Manager ScaleOcean, Christopher Linkoln, dalam salah satu seminar di Singapore University of Technology and Design.
Memiliki pengalaman lebih dari 10 tahun dalam transformasi digital dan kebutuhan bisnis, ia membagikan perspektif berharga tentang memodernisasi operasional bisnis.
Menurutnya, penerapan ERP bukan sekadar tentang otomatisasi proses, tetapi juga tentang transformasi cara perusahaan beroperasi.
"ERP tidak hanya memfasilitasi otomatisasi tetapi juga integrasi data yang lancar antar departemen, yang pada akhirnya mengarah pada pengambilan keputusan yang lebih strategis," ujarnya.
Melalui studi kasus, ia lalu memperlihatkan kepada peserta bagaimana cara sistem terintegrasi meningkatkan keberhasilan efisiensi operasional, mengurangi biaya, dan mengambil keputusan yang lebih akurat berdasarkan data.
"Kita hidup di era data-driven, di mana kemampuan untuk mengakses informasi real-timedan menganalisis data dalam jumlah besar secara otomatis menjadi kunci keberhasilan bisnis," ujarnya.
Respons positif dari para peserta menunjukkan tingginya minat dan kebutuhan informasi terkait teknologi ERP dan pengaruhnya terhadap industri 4.0.
Di samping itu, data juga menunjukkan adanya peningkatan pesat di permintaan ERP sebesar 14,8 persen secara global, termasuk di Indonesia, pada 2023.
Kenaikan ini pun menunjukkan bahwa banyak perusahaan yang mulai menerapkan ERP untuk mendukung operasional bisnis di tahun 2024.
Christopher tidak hanya menyoroti pentingnya sistem terintegrasi dan otomatisasi dalam konteks Industri, tetapi juga menegaskan posisi ScaleOcean sebagai pemimpin revolusi digital dalam membangun masa depan bisnis yang lebih cerdas dan lebih terintegrasi.
(adv/adv)(责任编辑:热点)
- ·英国留学建筑专业介绍及申请要求
- ·Daikin Bantu Perkuat Posisi RI Sebagai Pusat Manufaktur AC Kawasan ASEAN
- ·INPEX Masela Gaet PGN, PLN, dan Pupuk Indonesia untuk Penjualan Gas dan LNG Abadi
- ·Cegah Overtourism, Kyoto Larang Pelancong Masuki Sejumlah Jalan
- ·Pemerintah Akan Beri Sanksi BUMN & Kontraktor EPC Jika Langgar Kewajiban TKDN di Industri Hulu
- ·荷兰艺术留学4大优势专业解析
- ·Kolak Sebagai Medium Dakwah, Wujud Pertaubatan Lewat Makanan
- ·申请中央圣马丁设计学院要求是什么?
- ·Harvey Moeis dan Sandra Dewi Terdaftar PBI BPJS Kesehatan, Ini Langkah Dinkes DKI
- ·Kisah Tak Berujung dari Pengusutan Kasus Novel, Apa Reaksi KPK?
- ·Ekspor Porang 50 Ribu Ton ke Tiongkok, Indonesia Bertekad Kuatkan Rantai Pasok
- ·Danantara akan Bantu Pendanaan Proyek Baterai EV dengan CATL yang Sempat Tertunda
- ·荷兰艺术留学4大优势专业解析
- ·Bagikan Dividen Rp1,7 Triliun, Kalbe Farma Juga Sediakan Dana Rp250 Miliar untuk Buyback
- ·英国aa建筑学院硕士申请指南
- ·Darurat! Anies Baswedan Ancam Injak Rem Darurat
- ·Kalbe Suntik Capex Rp1 Triliun untuk Bangun Pabrik, Kurangi Impor
- ·Ciptakan Sejarah, PalmCo Catat Laba Perdana dari Teh dan Karet Sejak 1996
- ·10 Pantai Terbaik di Dunia versi Tripadvisor, Tak Ada dari Asia
- ·Operasi Bypass Jantung, Solusi Tuntaskan Penyumbatan Arteri Koroner