Cara Batalkan Ikut Bukber yang Sopan Agar Teman Tidak Kecewa dan Marah
Salah satu kegiatan di bulan Ramadhanyang biasanya dilakukan dalam rangka kumpul bersama teman atau keluarga adalah buka bersama. Kegiatan buka bersama ini juga kerap jadi wadah reuni dengan kawan atau keluarga jauh. Makanya tidak heran jika muncul istilah bukber (buka bersama) teman SD, bukber teman kuliah, bukber teman SMP, dan bukber-bukber lainnya. Tapi, tidak jarang acara bukber yang harusnya jadi ajang senang-senang dan temu kangen teman lama ini malah jadi 'bencana'. Penyebabnya adalah ketika tempat dan makanan sudah dipesan, banyak yang semula mengaku akan hadir justru batal. Alhasil, orang yang memesan dan datang duluan bisa kelimpungan dan merasa kesal sekaligus tidak dihargai. ADVERTISEMENT SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT Hanya saja, ada etika ketika Anda ingin membatalkan suatu kegiatan. Berikut etika membatalkan janji temu, agar teman atau keluarga tidak kesal dan merasa dihargai: Jika Anda merasa tidak yakin dengan janji temu seperti bukber dengan beberapa teman, sebaiknya jangan langsung katakan ya pada ajakan tersebut. Melansir Parade, tidak ada salahnya dengan berpikir sejenak dan berkata 'aku akan mengonfirmasinya sesegera mungkin'. Kalimat itu jauh lebih baik dari berkata 'ya' tapi di hari berikutnya justru Anda membatalkannya. Tidak ada yang salah untuk bertemu dengan teman di sela-sela libur atau kesibukan kerja Anda. Namun, bukan berarti semua undangan harus Anda iyakan. Cek semua yang berkaitan dengan hidup Anda sebelum mengatakan ya pada ajakan bukber atau temu kangen dengan teman. Cek kondisi keuangan, kondisi kesehatan, hingga deadline pekerjaan. Semua ini akan membantu Anda agar tidak membatalkan janji temu di menit-menit terakhir. Anda tidak boleh berbohong tentang alasan membatalkan rencana. Melansir Reader's Digest, semakin sering membuat alasan yang dibuat-buat, semakin tidak kredibel alasan tersebut. Kebenaran mempunyai cara untuk terungkap, terutama jika Anda muncul di suatu tempat atau memposting di media sosial keesokan harinya. Permintaan maaf yang tulus harus menjadi inti dari setiap pembatalan. Anda diperbolehkan membatalkan rencana tapi tetap harus meminta maaf. Ucapkan saja "Saya minta maaf" dengan tulus, lalu lanjutkan kenapa Anda tidak bisa hadir, tapi jangan berikan alasan terlalu detail kecuali temanmu bertanya. Pastikan untuk mengakui kebaikan dan perhatian orang tersebut dalam menyampaikan undangan. Hal ini juga bisa menjadi saat yang tepat untuk memberikan pujian atau harapan baik. Bergantung pada acara yang Anda lewatkan, cobalah sesuatu seperti, "Terima kasih banyak telah mengundang saya. Saya tahu ini akan menjadi malam yang indah, dan saya tidak sabar untuk melihat fotonya."Daftar Isi
1. Jangan langsung katakan 'ya'
2. Periksa semua keadaan
Lihat Juga :
3 Menu Kreasi Buah ala Diet Dewi Hughes, Enak dan Mudah Dibuat
3. Jangan berbohong
4. Minta maaf
Lihat Juga :
5 Efek Minum Air Kelapa saat Perut Kosong, Bisa Menurunkan Berat Badan
5. Ucapkan terima kasih atas undangannya
相关推荐
-
留学景观研究生,你了解这些院校吗?
-
Pasca Insiden Tembok Roboh, Proses KBM di MTsN 19 Jakarta Sementara Dialihkan ke MAN 11
-
VIDEO: Inovasi Layar Panel Dikenakan Para Model di Seoul Fahion Week
-
Saham GOTO Terseret Demo Driver, Ini Kata Analis
-
Anies: Pasar dan Pusat Perbelanjaan Masih Beroperasi dengan Kapasitas 50%
-
Saham GOTO Terseret Demo Driver, Ini Kata Analis
- 最近发表
-
- Polisi Gali Motif Penyerang Novel Baswedan, Sampai ke Akarnya Pak!
- Ini Sebab dan Cara Mengatasi Mobil Overheat
- Perluas Layanan, PAM Jaya Bakal Pasang Pipa Sambungan Sampai ke Marunda Kepu
- Toko Agen Sembako di Jakbar Hangus Terbakar, Diduga Korsleting Listrik
- 2025全球大学建筑专业排名榜单!
- Diperiksa 4,5 Jam, Baim Wong dan Paula Verhoeven Dicecar 70 Pertanyaan, Cengar
- Alasan Jokowi Tunjuk Heru Budi Jadi Pj Gubernur DKI: Komunikasinya Bagus ke Siapapun
- Sambut UU PDP, Grab Gelar Indonesia Privacy and Security Summit 2023
- 日本艺术类研究生大学排名
- Pemerintah Lelang 3 Blok Migas, Potensi Setara 2,2 Miliar BOE
- 随机阅读
-
- Sri Mulyani Pastikan Defisit APBN Tidak Jebol: Jangan Khawatir
- BPBD DKI: Banjir Jakarta di 68 RT Sudah Surut Senin Petang
- KDRT Terhadap Lesti Kejora, Polisi ke Rizky Billar: Tanggal 13 Oktober Hadir Tepat Waktu
- Kejagung Periksa Anggota BPK Achsanul Qosasi Terkait Kasus Dugaan Korupsi BTS Kominfo Besok
- 大专学历直录切尔西室内研预,这波操作我给满分!
- 9 Kebiasaan Ini Bisa Merusak Fungsi Otak, Bikin Lemot dan Pikun
- Sinyal Dovish Menguat, BI Diprediksi Pangkas Suku Bunga 25 Bps
- UMKM Miliki Posisi Sangat Strategis dalam Dukung Program MBG
- 全球城乡规划专业大学排名,这些院校你选哪所?
- 9 Kebiasaan Ini Bisa Merusak Fungsi Otak, Bikin Lemot dan Pikun
- Begini Respons Eks Mentan Syahrul Yasin Limpo Soal 'Pemeras' Dirinya Jadi Tersangka
- Firli Bahuri dan Syahrul Yasin Limpo Diduga Pernah 'Kucing
- Banjir dan Longsor Ciganjur, LazisNU Jaksel Kirim Bantuan
- Toko Agen Sembako di Jakbar Hangus Terbakar, Diduga Korsleting Listrik
- KDRT Terhadap Lesti Kejora, Polisi ke Rizky Billar: Tanggal 13 Oktober Hadir Tepat Waktu
- Tol BSD Tangsel Banjir, Pengelola: Curah Hujan Tinggi
- Trans Studio Bali Hadirkan Show Spesial The Exotic World of Eastern
- Bareskrim Amankan 2 Orang Terkait Kepemilikan Ekstasi Dalam Penggerebekan Kafe di Jakarta Selatan
- Pria Perlu Tahu, Wanita Tak Suka Disentuh di Area Ini saat Bercinta
- Investree Resmi Dibubarkan, OJK Pastikan Adrian Gunadi Masuk DPO dan Red Notice
- 搜索
-
- 友情链接
-
- quickq官网下载安卓版
- quickq安卓版免费下载
- quickq在哪下载
- quickq加速永久免费
- quickqios版免费下载
- quickq官网下载电脑
- quickq加速器官网知乎
- quickq加速器下载
- quickq最新官网
- quickq快客官网苹果下载
- quickq梯子
- quickq苹果版ios
- quickq加速器下载安卓
- quickq苹果版ios
- quickq是啥
- quickq下载官方苹果
- ?quickq
- quickqios官网
- quickq网站是多少
- quickq官网入口
- quickq是干什么的
- quickq网站是多少
- quickq最新官网地址
- quickq充值页面
- quickq官网进入
- quickq加速器官网官网
- quickq手机版免费下载
- quickq快客官网
- quickq充值中心
- quickq加速永久免费
- quickq费用
- quickq官网下载apk
- quickq充值入口
- quickq免费下载
- quickq最新官方下载
- quickq.apk
- quickq下载app
- quickq官网多少
- quickq安卓官网下载
- quickq苹果版下载
- quickq加速器官方
- 快客quickq官网下载
- quickq app
- quickq加速器官网链接
- quickq官网下载电脑版最新
- quickq电脑版怎么用
- quickq安卓下载地址
- quickqapp苹果版
- quickq登录不了
- quickq官网下载电脑版官方
- quickq加速器在哪下
- quickq电脑版官网下载
- quickq充值入口在哪里
- quickqapp苹果版
- quickq会员价格
- quickq下载app
- quickq网站
- quickq
- quickq网页版入口
- quickq充值不了的原因是
- quickq充值最简单三个步骤
- quickq.net
- quickq下载官网免费
- quickq梯子
- quickq最新版本
- quickq苹果手机下载
- quickqios版本
- quickq苹果app下载
- 怎么下载quickq苹果版
- quickq会员共享
- quickq手机端下载地址
- quickq app
- quickq官网ios手机下载
- 苹果手机怎么下载quickq
- quickq加速器官网js7
- quickq账号购买
- quickqios版本
- quickq怎么付费
- quickq官方下载app
- quickq充值多少
- quickq ios
- quickq官网充值
- quickq快客加速器官网
- quickq最新版本安卓下载
- quickq客户端下载
- quickq app 下载
- quickq收费
- quickq官方安卓版下载
- quickq官网下载安卓最新
- quickq中文版下载
- quickq快客加速器
- 官方正版quickq加速器
- quickq官网下载苹果手机
- quickq加速器官网官网
- quickqjs7官网
- quickq苹果版怎么下载